Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Doa Niat Zakat Fitrah Lengkap

Keutamaan zakat fitrah di akhir bulan ramadhan adalah suatu kewajiban, sudah punya niat pengen tahu  cara baca doa noat zakat fitrah tapi masih ragu atau belum hapal coba simat artikel tetang doa niat zakat firah dibawah ini.

Bagi umat muslim diseluruh dunia adalah untuk menyempurnakan rukun islam yang. semoga umat muslim kita wajib tahu apa itu rukun islam karena rukun islam merupakan pondasi bagi umat muslim dalam menjalankan ibadah.
lampu

Doa Niat Zakat Fitrah

Rukun Islam

  1. Mengucapkan 2 kalimat syahadat
  2. Sholat
  3. Puasa
  4. zakat
  5. Haji bagi yang mampu
ketika memasuki bulan ramadhan umat islam di wajibkan untuk beruasa selama 30 hari penuh bagi yang tidak berhalangan seperti wanita  dan bisa menggantikannya di lain hari namun bagi yang tida berhalangan ataupun tidak sakit diwajibkan untuk berpuasa.
Dan setelah berpuasa sebulan penuh di bulan ramadhan ini  bagi umat muslim yang mampu diwajibkan untuk membayar zakat fitrah menjelang bulan ramadhan. besaran zakat fitrah adalah jika di indonesia dengan mengeluarkan zakat 2.5 kg beras atau jika menggunakan uang addalah setara dengan harga berasa 2.5 kg

Hukum Zakat Fitrah
Wajib dilaksanakan bagi umat muslim yang mampu dan dibayarkan atau diserahkan sebelum Idul Fitri

Tata Cara Menunaikan Zakat Fitrah
1. Zakat Fitrah diberikan sebelum Sholat Idul Fitri
2. Dapat di salurkan melalui Amil Zakat terpercaya atau melalui masjid-masjid dilingkungan anda yang mempunyai panitia zakat
3. membaca Doa Nia Zakat Fitrah

Doa Niat Zakat Fitrah Idul Fitri

Doa Zakat Fitrah untuk diri sendiri dan Keluarga

Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri anni wa an jami'i ma yalzimuniy nafaqatuhum syar'an fardhan lillahi ta'ala."
Artinya:
"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku fardhu karena Allah Taala."

Doa Zakat Fitrah jika membayarkan teman atau orang lain

"Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri 'an (……) fardhan lillahi ta'ala."
Artinya:
"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk ... (nama teman atau orang lain), fardhu karena Allah Taala."

Doa Zakat Fitrah untuk diri sendiri

"Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri 'an nafsi fardhan lillahi ta'ala."
Artinya:
"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri fardhu karena Allah Taala."

Niat zakat fitrah untuk membayakan istri dan anak dari seorang suami

"Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri 'an zaujati fardhan lillahi ta'ala."
Artinya:
"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku fardhu karena Allah Taala."

Niat zakat fitrah dari ayah untuk anak laki-laki

"Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri 'an waladi (.....) fardhan lillahi ta'ala"
Artinya:
"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku ... (nama anak laki-laki 
) karena Allah Taala"

Niat zakat fitrah untuk anak perempuan.

"Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri 'an binti (....) fardhan lillahi ta'ala."
Artinya:
"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku ... (nama anak perempuan 
) karena Allah Taala"

Dalam hadits Rasulullah shalallahu alaihi wassalam :
“Barangsiapa yang menunaikan zakat fitrah sebelum shalat Id maka zakatnya diterima dan barangsiapa yang menunaikannya setelah shalat Id maka itu hanya dianggap sebagai sedekah di antara berbagai sedekah.” (HR. Abu Daud).

Surat Al Baqarah Ayat 110

وَأَقِيمُوا۟ ٱلصَّلَوٰةَ وَءَاتُوا۟ ٱلزَّكَوٰةَ ۚ وَمَا تُقَدِّمُوا۟ لِأَنفُسِكُم مِّنْ خَيْرٍ تَجِدُوهُ عِندَ ٱللَّهِ ۗ إِنَّ ٱللَّهَ بِمَا تَعْمَلُونَ بَصِيرٌ
 Wa aqīmuṣ-ṣalāta wa ātuz-zakāh, wa mā tuqaddimụ li`anfusikum min khairin tajidụhu 'indallāh, innallāha bimā ta'malụna baṣīr

Arti: Dan dirikanlah shalat dan tunaikanlah zakat. Dan kebaikan apa saja yang kamu usahakan bagi dirimu, tentu kamu akan mendapat pahala nya pada sisi Allah. Sesungguhnya Alah Maha Melihat apa-apa yang kamu kerjakan.

Posting Komentar untuk "Doa Niat Zakat Fitrah Lengkap"