Mbah Merto ( Mbah Brambang ) Perajin Wayang kertas di Bekonang Sukoharjo
Mbah Brambang warga Desa Wirun Bekonang sukoharjo adalh salah satu perajin wayang tradisional dengan menggunakan kertas , dan dilukis dengan cat minyak dirumahnya
Mbah merto ( Mbah Brambang) sedang melukis wayang
dengan teliti mbah merto sedang membuat wayang , dan di jual di pasar Bekonang dari pagi sampai dengan jam 12 siang
wayang di jual dengan harga sekitar Rp. 40.000 - Rp 60. ribu sesuai dengan tingkat kesulitanya.
anda juga bisa membeli wayang ini di kediaman rumah mbah brambang di desa wirun Bekonang Sukoharjo
Posting Komentar untuk " Mbah Merto ( Mbah Brambang ) Perajin Wayang kertas di Bekonang Sukoharjo"