Illustrasi Tentang Penyakit Gangguan Mental di Inktober 2016
Inilah tantangan bagi illustrator dunia untuk mengekspresikan atau membuat illustrasi dengan tema gangguan mental dan kejiwaan dengan alat tradisional di inktober2016
Selama 31 hari di bulan Oktober terlibat dalam acara yang disebut Inktober kali ini dengan tema penyakit gangguan mental yang para seniman illustrasikan dengan tinta dan spidol.
Perlu di ketahui Inktober adalah sebuah agenda tantangan bagi seluruh seniman illustrator didunia untuk membuat illustrasi gambar dengan menggunakan alat tradisional ( tidak memakai digital komputer ) dengan bahan atau alat yang dipakai untuk membuat illustrasi secara manual
Berikut Illustrasinya : Sumber foto : Facebook ShawnCossArtrocities
Quote
“One must still have chaos in oneself to be able to give birth to a dancing star.”
Friedrich Nietzsche
Selama 31 hari di bulan Oktober terlibat dalam acara yang disebut Inktober kali ini dengan tema penyakit gangguan mental yang para seniman illustrasikan dengan tinta dan spidol.
Perlu di ketahui Inktober adalah sebuah agenda tantangan bagi seluruh seniman illustrator didunia untuk membuat illustrasi gambar dengan menggunakan alat tradisional ( tidak memakai digital komputer ) dengan bahan atau alat yang dipakai untuk membuat illustrasi secara manual
Berikut Illustrasinya : Sumber foto : Facebook ShawnCossArtrocities
1. Illustrasi untuk penyakit Gangguan kecemasan Major Depressive Disorder
2. Illustrasi gangguan Depresi berat Major Depressive Disorder
3. Illustrasi Insomnia
4. Illustrasi penyakit mental yang dipicu stres parah Post Traumatic Stress Disorder
5. Illustrasi penyakitbipolar disorder gangguan kejiwaan pada perasaan (suasana hati) seseorang
6. Illustrasi Autism Spectrum Disorder gangguan perkembangan saraf yang memengaruhi kemampuan anak dalam berkomunikasi, interaksi sosial, dan perilaku
7. Illustrasi Penyakit Paranoid Schizophrenia penderitanya mengalami delusi bahwa orang lain sedang bersekongkol melawan dirinya
8. Illustrasi penyakit Borderline personality disorder (BPD) kondisi yang muncul akibat terganggunya kesehatan mental seseorang
9. Illustrasi OCD (Obsessive Compulsive Disorder) kelainan psikologis yang menyebabkan seseorang memiliki pikiran obsesif dan perilaku yang bersifat kompulsif
10. Illustrasi penyakit Dependent Personality Disorder individu dengan dependent personality disorder sangat tergantung pada orang lain
11. Illustrsi penyakit Agoraphobia atau ketakutan seseorang pada saat kondisi keramaian
12. Illustrasi penyakit Anorexia Nervosa adalah gangguan psikis dimana penderitanya merasa bahwa dirinya terlalu gemuk dan membiarkan diri mereka kelaparan
13. Illustrasi penyakit Depersonalization Disorder terjadi ketika seseorang terus-menerus atau berulang kali memiliki perasaan bahwa hal-hal di sekitarnya adalah tidak nyata
14. Illustrasi penyakit Dissociative Identity Disorder (DID ) atau mempunyai kepribadian ganda
15. Illustrasi penyakit Capgras Syndrome suatu keyakinan delusional yang melibatkan salah mengidentifikasi orang, tempat atau benda
Quote
“One must still have chaos in oneself to be able to give birth to a dancing star.”
Friedrich Nietzsche
Posting Komentar untuk "Illustrasi Tentang Penyakit Gangguan Mental di Inktober 2016"