Organ Sistem Pernapasan Pada Manusia

Rppmerdeka

Sebagai manusia ada baiknya kita mengenali organ tubuh kita. Karena telah diciptakan secara sempurna salah satu yang paling penting dalam tubuh manusia adalah sistem pernapasan yang dapat menggerakan oksigen ke dalam tubuh dan mengeluarkan karbon dioksida dari tubuh. 

Seperti yang sudah kita pelajari sel tubuh membutuhkan oksigen untuk hidup.  Dan oksigen bisa masuk ke dalam tubuh melalui pernapasan yang masuk dari hidung dan sebagainya yang disebut organ sistem pernapasan. 

Sistem pernapasan pada manusia itu. 

1. hidung dan trankea

berfungsi untuk menghirup udara dan menghangatkanya dan melembabkannudara kemudia bulu yang tumbuh dalam hidung berfungsi untuk menyaring partikel kecil seperti debu yang terbawa oleh udara. 

Kemudian udara sikirmkan ke trankea ke paru-paru

2. Paru-paru

Dalam paru-paru paru pertukaran karbin dioksida terjadi. Paru-parun memiliki ribuan tabung dan cabang-cabang kecil. Dari semuanya mempunyai kimponen terkecil kantong udara yang bernama Aveoli

3. Otot pernapasan

Otot pernapasan secara umum bisa kita lihat bekerja saat kembang dan kempis menghirup dan mengeluarkan udara yang seirama denag dia fragma

4. Pertukaran gas

Pertukaran gas adalah saat karbon dioksida dihembuskan dan oksigen ditarik kedalam tubuh

fungsi sistem pernapasan

  1. Mengatur dan menghangatkan udara agar sesuai dengan suhu tubuh. 
  2. Memasukan dan meberikan oksigen ke sel-sel dalam tubuh. 
  3. Membersihkan tubuh dari zai berbahaya termasuk mengeluarkan karbon dioksida dari tubuh saat bernapas. 
  4. Menyaring dan melindungi saluran udara dari zat berbahaya dan iritasi.
Sedikit tentang sistem organ tubuh tubuh manusia diatas juga termasuk dalam pelajaran Ilmu pengetahuan alam kelas 5 SD yang dirancang melalui RPP merdeka 2023 melalui link dibawah ini


Sumber : Kemendikbud

Posting Komentar untuk "Organ Sistem Pernapasan Pada Manusia"