Istilah Garangan Dalam Bahasa Jawa


Garangan dalam arti yang sebenarnya dalam bahasa jawa adalah nama hewan. Biasanya banyak ditemukan disawah-sawah. Hewan ini tersebar lias di wilayah asia tenggara termasuk Jawa Indonesia.

Garangan jawa juga mempunyai nama ilmiah yang keren yaitu herpestes javanicus, dalam bahasa inggris javan mongoose. Garangan jawa dalam wikipedia banyak disebutkan merupakan jenis hewan karnivora kecil yang merupakan anggota suku hepestudae. Garangan dalam bahasa indonesia afakah musang. 

Akhir-akhir ini istilah garangan sangat populet sekali dalam percakapan masayarakat jawa sebagai kata sindiran atau candaan perempuan jawa terhadap laki-laki. Garangan bayak dituliskan diberbagai soaisial media entah itu tiktok, twitter, facebook dan sebagai konten youtube.

Menurut kabar istilah garangan ini muncul karena keresahan para wanita yang yang sering digombali oleh para lelaki. Yang suka sana sini menggoda dan menggombal.

Bisa jadi istilah garangan adalah sebutan untuk para lelaki playboy yang suka merayu para wanita. Menurut sumber yang beredar ada beberapa ciri- cirinya yaitu sukabkomen cewek cantik sosmed, suka ganti pacar atau mempunyai banyak pacar.

Garangan dipakai untuk istlah menyindir atau mencap laki-laki yang playboy.

Posting Komentar untuk "Istilah Garangan Dalam Bahasa Jawa"